Jumat, 24 Januari 2020 - 01:52 WIB
Kementerian Pemuda dan Olahraga bersama stakeholder matangkan draft roadmap Sepakbola Indonesia sesuai dengan terbitnya Inpres Nomor 3 Tahun 2019 tentang Percepatan Pembangunan Persepakbolaan Nasional, sebelum roadmap itu ditandatangani oleh Menko PMK, selaku pengemban amanah.