Selasa, 28 April 2020 - 21:12 WIB
Hingga kini tak pernah terbayangkan menjalani bulan penuh keberkahan Ramadan tanpa masjid. Pandemik virus corona yang sedang melanda di berbagai belahan dunia, termasuk Indonesia, mengharuskan umat Muslim beribadah di rumah masing-masing.